+ All Categories
Home > Documents > Modul lesu (kedokteran tropis)

Modul lesu (kedokteran tropis)

Date post: 10-Feb-2016
Category:
Upload: sryrahayu-arismawaty-ningsih
View: 385 times
Download: 93 times
Share this document with a friend
Description:
modul lesu blok kedokteran tropis tropis
22
MODUL 1 LESU KELOMPOK VIII
Transcript
Page 1: Modul lesu (kedokteran tropis)

MODUL 1 LESU

KELOMPOK VIII

Page 2: Modul lesu (kedokteran tropis)

Kelompok 8

• Sabriadi• Naufal Hilmy Imran• Arli Harfiani• Anugrah Az-zahra• Maqfira Sari Al-Bahmi• Rahmaniar• Shinta Devi• Ummu Kalzum• Sri Rahayu Arismawati Ningsih

Page 3: Modul lesu (kedokteran tropis)

Skenario

Seorang anak perempuan berumur 8 tahun diantar ibunya ke puskesmas dengan keluhan lesu. Gejala ini juga disertai dengan penurunan nafsu makan dan tidak mempunyai keinginan belajar dan bermain. Keadaan ini dialami oleh anak tersebut sejak 8 bulan yang lalu sejak pulang dari berlibur di kampungnya di kabupaten Mamuju selama 1 bulan.

Page 4: Modul lesu (kedokteran tropis)

ANALISIS KASUS

Kata Kunci

Perempuan 8 tahun

LESU

Penurunan Nafsu Makan

Tidak ingin belajr dan bermain

Riwayat berlibur di MAMUJU

NB : Gejala dialami sejak 8 bulan lalu

Page 5: Modul lesu (kedokteran tropis)

Etiologi lesu

Umum• Infeksi mikroorganisme• Anemia • Stress • Gangguan metabolisme• Dehidrasi

Tropis• Anemia Hemolitik • Anemia yang disebabkan

oleh parasit• Kekurangan gizi akibat

parasit • Gangguan Tidur

Page 6: Modul lesu (kedokteran tropis)

Peradangan (toksik, iritasi mekanis, bahan parasit mati )

IL-1,IL-6, IL-8, TNF α

Eksitasi daerah peka glukosa (hipothalamus)

Penurunan nafsu makan

Intake makanan kurang

LESU

Parasit dalam darah

Konsumsi nutrisi dan O2

Malnutrisi & hipoksia jaringan

AnemiaSudigbia,I.2012. Buku Ajar Gatroenterologi-Hepatologi Jilid I hal 96. Jakarta : IDAI

Page 7: Modul lesu (kedokteran tropis)

MAMUJU

Page 8: Modul lesu (kedokteran tropis)

- Lesu- Nafsu makan

menurun- Tidak ada keinginan

belajar dan bermain

Infeksi parasit

Infeksi parasi

tPenya

kit cacing

Malaria

Widoyono,dr.2011. Penyakit Tropis hal 174 184. Jakarta : Erlangga

Page 9: Modul lesu (kedokteran tropis)

DIFFERENTIAL DIAGNOSE

Penyakit cacing Malaria

Page 10: Modul lesu (kedokteran tropis)

ASCARIASIS Daur Hidup

Etiologi

• Ascaris lumbricoides (cacing gelang)

Prevalensi ascariasis tinggi di Indonesia terutama pada anak

Page 11: Modul lesu (kedokteran tropis)

Gejala klinik• 10 – 20 = tdk ada gejala• Mual serta sakit perut• Erratic migration• Zat racun bagi hospes =>

edema muka, urtikaria, insomnia, nafsu makan menurun, bb menurun

• 20 cacing dewasa => 2,8 gr kh & 0,7 gr protein/ hari

• Perut bunci, pucat, lesu, badan kurus

• Def gizi => anemia• Gejala dari paru

• Sinrom loffler

• Pemeriksaan tinja – Ringan : <7000 / 5 – Sedang : 7000 – 35000 / 6-25– Berat : >35000 / >25

Page 12: Modul lesu (kedokteran tropis)

ANKILOSTOMIASIS Etiologi Daur hidup

Widoyono,dr.2011. Penyakit Tropis hal 177. Jakarta : Erlangga

Page 13: Modul lesu (kedokteran tropis)

Gejala klinik• Ground itch• Tidak enak diperut, diare,

mual• Sekitar cacing dewasa

mengisap darah 0, 2 – 0,3

• Ringan : < 2000 / 50• Sedang : 2000 – 7000 / 51 –

200• Berat : > 7000 / 200

Page 14: Modul lesu (kedokteran tropis)

Enterobiasis

Etiologi

Daur hidup

• Enerobius vermicularis

Page 15: Modul lesu (kedokteran tropis)

Gejala klinik• Pruritus ani nocturnal• Tidur terganggu• Cengeng• Lemah• Nafsu makan menurun

• Scotch adhesive tape swab

Page 16: Modul lesu (kedokteran tropis)

TRICHURIASIS

Daur hidup Etiologi • Trichuriasis trichura

Page 17: Modul lesu (kedokteran tropis)

Gejala klinik• Diare dgn tinja sedikit dan

berdarah• Sakit perut, mual, muntah,

bb menurun• Mungkin disertai sakit

kepala dan demam

• Telur / cacing dewasa pada anus

• Prolaps recti

Page 18: Modul lesu (kedokteran tropis)

MALARIA

Daur hidup Etiologi • Parasit sporozoa

Plasmodium (p. falciparum, p. vivax, p. ovale, p. malariae)

Page 19: Modul lesu (kedokteran tropis)

Gejala klinik• Gejala prodromal• Trias malaria

Page 20: Modul lesu (kedokteran tropis)

Langkah diagnostik

PENYAKIT ANAMNESIS PEMERIKSAAN FISIK

PEMERIKSAANPENUNJANG

Ascariasis (3-8 tahun) -Infeksi paru (batuk, sesak napas)-Ggn GI tract-Higiene-Lingkungan

- - Pem. Tinja-Hitung jumlah leukosit (eusinofil)-Radiologi (syndrom loeffler)

Ankylostomiasis (50% balita, 90% anak 9 tahun)

-Keluhan kulit (gatal)-Ggn GI tract-Life style

- Pem. Tinja-Apusan darah tepi-Darah rutin

Trichuriasis (5-15 tahun) -Tanda anemia ringan-Bloody

-Pem. Tinja- Apusan darah tepi

Malaria -Trias malaria-Riwayat sakit malaria-Riwayat minum obat malaria-Riwayat transfusi darah

- I : konjungtiva-Tanda vital (suhu)- Palpasi (splenomegali/hepatomegali)

-Lab : sediaan darah tebal dan tipis,hitung jumlah leukosit, hemoglobin dan hematokrit,rapid test- foto thorax

Page 21: Modul lesu (kedokteran tropis)
Page 22: Modul lesu (kedokteran tropis)

Referensi

• Sudigbia,I.2012. Buku Ajar Gatroenterologi-Hepatologi Jilid I hal 96. Jakarta : IDAI

• Widoyono,dr.2011. Penyakit Tropis hal 174 184. Jakarta : Erlangga

• Pohan, T.Herdiman. 2009. buku ajar Ilmu Penyakit Dalam jilid III edisi V hal 9238. jakarta : Interna publishing

• Rusmartini, Tinni. Parasitologi kedokteran hal 74


Recommended